IMPLEMENTATIF HIRARKI WAN
PT. JALA LINTAS MEDIA
Detail Sumber
PT. Jala Lintas Media
(JLM) adalah perusahaan berbasis Internet Protokol (IP) didirikan pada Tahun
2009, dan telah mendapatkan ijin dari Dirjen Postel sebagai penyedia layanan
internet dengan Nomor 185/KEP/DJPPI/KOMINFO/7/2011. JLM juga telah terdaftar
secara resmi sebagai salah satu anggota resmi APJII (Asosiasi Penyelenggara
Jasa Internet Indonesia)
Semangat yang
melandasi didirikannya JLM adalah untuk menghadapi perkembangan dunia IT yang
tidak dapat di tawar lagi. Dan kerinduan kami akan layanan stabil, reliable
dengan harga terjangkau. Di JLM kami menjadikan pelanggan sebagai prioritas
utama, yang dapat langsung mendapat layanan tanpa melalui system dan birokrasi
berbelit. Kami selalu mencarikan solusi untuk setiap kendala yang terjadi di
pihak pelanggan.
Topologi yang digunakan pada PT. Jala Lintas
Media
Menggunakan
Topologi Mesh
Pengelompokan Hirarki WAN
1. Yang di tandai berwarna hitam
merupakan Internet
2. Yang Berwarna Kuning merupakan
router
3. Yang berwarna merah Wireless Client
4. Yang berwarna biru Wired Client
Perangkat WAN
1. Router : TP-Link TL-MR3420 Wireless
N Router
Serie TL-MR3420
Spesifikasi :
-
Router
: USB 2.0 Port for LTE/HSPA+/HSUPA/HSDPA/UMTS/EVDO USB
Modem 1 10/100Mbps WAN
Port, 4 10/100Mbps LAN Ports, support the auto-Negotiation and auto-MDI/MDIX Button
-
WPS/Reset
Button Wireless On/Off Switch Power On/Off Button.
-
External
Power Supply 12VDC/1A.
2. Kabel menggunakan Kabel Fiber Optik
3. Tower Triangle Galvanis
Sumber
0 Response to "IMPLEMENTATIF HIRARKI WAN"
Post a Comment
Silahkan Tinggalkan Saran dan Kritik Anda