Terminologi Jaringan Komputer

Terminologi Jaringan Komputer

      Terminologi Jaringan adalah Pembangunan sebuah jaringan Komputer tergantung pada kondisi dan kebutuhan individu. Jaringan komputer dibangun dalam bentuk dan ukuran yang berbeda-beda, bergantung kebutuhan itu sendiri. 

      Jenis-Jenis Terminologi Jaringan :
  1. Local Area Network atau LAN
  2. Metropolitan Area Network atau MAN
  3. Wide Area Network atau WAN
  4. Storage Area Network atau SAN
  5. Sistem Area Network atau SAN
  6. Server Area Netwrok atau SAN
  7. Small Area Network atau SAN
  8. Personal Area Network atau PAN
  9. Desk Area Network atau DAN
  10. Contoller Area Network atau CAN
  11. Cluster Area Network atau CAN
      Ada beberapa terminologi lagi yang dikenal dalam Sistem Komunikasi maupun Jaringan yaitu :
  1. Node : Node biasanya diasumsikan sebagai Terminal/Workstation
  2. Dumb Terminal : Adalah Terminal yang hanya terdiri dari VDU (Video Display Unit) dan Keyboard. Terminal ini tidak memiliki CPU sendiri.
  3. Intelligent Terminal : Adalah terminal dari CPU, VDU, dan Keyboard. Terminal ini mempunyai CPU tersendiri.
  4. Virtual : Adalah sesuatu yang sebenernya tidak ada, tetapi terlihat. Misalnya Virtual Drive Benda tersebut tidak ada, tapi tersedia.
  5. Transparent : Adalah kebalikan dari Virtual, yaitu sesuatu yang sebenarnya ada namun tidak terlihat.
  6. Physical : Adalah sesuatu yang dapat dilihat atau disentuh (diraba), Misalnya Harddisk
  7. Logical : Adalah sesuatu yang dapat dilihat tapi tidak dapat disentuh.
  8. Centralized Processing : Adalah suatu sistem pengolahan data, yang mana pengaturan seluruh anggota sistem dilakukan oleh pengendali pusat.
  9. Distributed Processing : Adalah suatu sistem pengolahan data, yang dimana pengolahan tersebut dilakukan di masing-masing terminal yang diatur oleh server.
  10. Card Adapter : Adalah suatu kartu antarmuka yang terpasang pada masing-masing terminal agar dapat terjadi komunikasi antara terminal tersebut. Pada LAN, Card adapter biasa disebut NIC (Network Interface Card)
  11. Host : Adalah suatu alat yang berfungsi sebagai pengendali utama suatu jaringan dimana semua proses pengolahan data berlangsung.
  12. Server : Adalah suatu alat yang berfungsi sebagai terminal-terminal yang berhubungan dengannya dan server tidak melakukan pengolahan data.
  13. Workstation : Adalah suatu alat yang berfungsi sebagai terminal pemakai yang terhubung server. Workstation merupakan Inteleigent Terminal yang dapat mengolah datanya sendiri karena dilengkapi dengan CPU sendiri.
  14. Routing : Adalah pengaturan Rute antara Node dalam jaringan komputer. Routing dibagi menjadi 2 kelompok yaitu Rouing Dinamis & Statis.
  15. Repeater : Adalah suatu Alat yang berfungsi untuk memperkuat Sinyal
  16. Brigde : Adalah suatu perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan dua buah LAN yang mempunyai perbedaan pada lapisan OSI I dan OSI II. Misalnya LAN dengan Ethernet akan dihubungkan dengan LAN yang menggunakan Metode Token Bus.
  17. Router : Adalah suatu perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan dua buah jaringan yang memiliki oerbedan pada lapisan OSI I, OSI II dan OSI III. Misalnya LAN dengan Netware akan dihubungkan dengan Jaringan menggunakan UNIX
  18. Brouter : Adalah suatu perangkat yang merupakan penggabungan antara Bridge dan Router. Perangkat tersebut dapat berfungsi sebagai Bridge maupun sebagai Router.
  19. Gateway : Adalah suatu perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan dua buah jaringan yang memiliki perbedaan seluruh lapisan OSI. Misalnya jaringan arsitektur SNA (System Network Architecture) akan dihubungkan dengan Jaringan yang menggunakan arsitektur DNA (Digital Network Architecture).
     Local Area Network (LAN) merupakan Komunikasi sejumlah komputer ataupun perangkat komunikasi di dalam suatu area terbatas dengan menggunakan media komunikasi tertentu. Misalnya Kabel, Wireless.

    Metropolitan Area Network (MAN) adalah jaringan yang lebih luas daripada LAN menjadi satu jaringan yang disebut MAN. MAN biasanya terdapat di dalam suatu kampus atau dalam suatu wilayah yang lebih luas.

    Wide Area Network (WAN) merupakan Komunikasi antara LAN, antara LAN yang satu dengan yang lainnya dipisahkan oleh jarak geografis yang cukup jauh. Misalnya hubungan antara Kantor Pusat dengan cabang-cabang yang ada di daerah tersebut.


1 Response to "Terminologi Jaringan Komputer"

Silahkan Tinggalkan Saran dan Kritik Anda